Memberikan Review Film Kepada Para Pecinta Film Hollywood

Minggu, 31 Agustus 2014


Title ; Captain America : The Winter Soldier
Genre ; Action
Stars ; Chris Evans, Emily VanCamp, Cobie Smulders, Scarlett Johansson, Hayley Atwell,

"Captain America: The Winter Soldier" berkisah tentang kehidupan Steve Rogers/Captain America (Chris Evans) setelah kejadian di 'The Avengers'. Ia hidup dalam kesendirian dan berusaha beradaptasi dengan dunia modern. Namun, saat S.H.I.E.L.D. berada dalam bahaya Captain America dituntut untuk kembali beraksi. Bersama dengan Natasha Romanoff /Black Widow (Scarlett Johansson), ia terlibat dalam sebuah konspirasi yang membahayakan nyawanya. Apalagi dengan kehadiran pembunuh profesional, The Winter Soldier, yang berkaitan dengan masa lalunya.

Traier : Captain America : The Winter Soldier 


02.54   Posted by Galih_Bellamy in with No comments

0 komentar:

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Search