Memberikan Review Film Kepada Para Pecinta Film Hollywood

Jumat, 28 Juni 2013



Title     : The Watch
Genre  : Comedy | Sci-Fi
Stars    : Ben Stiller, Vince Vaughn, Jonah Hill, Richard Ayoade, 
 Evan (Ben Stiller), Bob (Vince Vaughn), Franklin (Jonah Hill), dan Jamarcus (Richard Ayoade) adalah empat pemuda selalu berkumpul bersama di satu malam dalam seminggu untuk melepas penat mereka.
Namun saat mereka tak sengaja mengetahui bahwa kota mereka tinggal telah diduduki alien yang menyamar menjadi penduduk biasa, keempat orang ini tak punya pilihan lain selain menyelamatkan kota mereka, dan juga seluruh dunia, dari kemusnahan.

Dapatkah Keempat orang ini menyelamatkan kota tempat tinggal mereka..?
04.31   Posted by Galih_Bellamy in with 2 comments

2 komentar:

Mizar mengatakan...

Bukannya melepas penat, malah mereka berempat semakin sibuk. Ceritanya akan menjadi perjuangan empat sekawan yg menarik.
http://fmizar.blogspot.com

Galih_Bellamy mengatakan...

mizar betul mereka malah menjadi sibuk.
tpi kan pertama mereka gak tau klw ada alien di kota mereka.
dan mereka kan tadi nya hanya melepas penat sepulang mereka bekerja

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Search