Title : Looper
Genre : Thriller | Adventure | Fiction
"Looper" adalah sebuah film yang bercerita mengenai sebuah organisasi criminal yang mempekerjakan karakter yang diperankan Joseph Gordon Levitt, seorang penembak jitu. Tugas karakter Joseph Gordon Levitt adalah untuk menembak seorang target yang berada di masa depan.
Sang target kebetulan menjelajah waktu ke masa silam, masa di mana karakter Joseph Gordon Levitt hidup. Sebuah tugas yang semestinya mudah, kemudian menjadi pelik karena sebuah fakta mengejutkan.
Apakah yang terjadi di masa depan..??
car tahu sendiri dalm film terbaru Bruce willis "Looper"
Posting Komentar